Satgas TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember, Bersihkan Mushola Warga Meskipun Bukan Sasaran Fisik TMMD

    Satgas TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember,  Bersihkan Mushola Warga  Meskipun Bukan Sasaran Fisik TMMD

    JEMBER - Inilah keberadaan Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 117 Kodim 0824/Jember, ditengah-tengah masyarakat warga Desa Klungkung Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember, saat melihat mushola warga yang kurang terawat.

    Sejumlah personel Satgas TMMD ke 117 Kodim.0824/Jember yang menginap di rumah Sonhaji RT.03 RW. 02 Desa Klungkung, yang kebetulan disebelah rumahnya ada sebuah mushola Al Ashar yang kusam, dan kurang terawat, sedangkan tugas Satgas TMMD dilokasi tersebut mengerjakan tempat mandi, cuci dan kakus (MCK)  sebagai sasaran fisik TMMD yang sudah diselesaikan.

    Meraka tidak tinggal diam, langsung melakukan pembersihan mushola Al Ashar tersebut, mengecat, memanfaatkan sisa-sisa material cat yang ada, untuk memperbaiki tampilan mushola tersebut.

    Dan SSK TMMD Lettu Arm Lasto saat kami wawancarai membenarkan adanya kegiatan anggotanya tersebut, yang merupakan inisiatifnya untuk membuat mushola tersebut lebih bersih dan menarik.

    Saya sangat mendukung sekali, hal ini tentunya akan menambah nilai positif kita TNI ditengah-tengah masyarakat, yang memiliki kepedulian terhadap kebersihan tempat ibadah. Jelas Dan SSK.

    Dansatgas TMMD Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, menyikapi hal tersebut ikut mengapresiasi inisiasi personel Satgas TMMD tersebut, yang membersihkan mushola, meskipun itu bukan sasaran fisik yang harus dikerjakan, ini wujud kepedulian terhadap sarana ibadah masyarakat, sehingga lebih bersih dan menarik.

    Tetap semangat berjuang untuk rakyat, untuk memantapkan kemanunggalan TNI Rakyat sebagai pilar utama pertahanan negara kita. Tegas Dansatgas TMMD Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jemebr
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Tim Pemeriksa Bappeda Jawa Timur Sasar Bagian...

    Artikel Berikutnya

    Pada Gelaran Grand Carnival JFC 2023 Bupati...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kodim 0824/Jember Siagakan Personel Oncall di Makodim, Antisipasi Perkembangan Situasi
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Dandim 0824/Jember Pimpin Ziarah Nasional HUT Ke 61 Korem 083/Bdj
    Kodim 0824/Jember Mantapkan Karakter Generasi Muda, Cegah Radikalisme dan Separatisme Demi Keutuhan NKRI
    Koramil 0824/20 Gumukmas Sambut Hangat 77 Anak RA dan KB Darul Muqomah, Kenalkan Disiplin dan Profesi TNI Sejak Usia Dini
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Ketua dan Pengurus Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim Jember Berbagi Kasih, Bansos untuk Lansia dan ODGJ 
    Danramil 0824/23 Wuluhan Hadiri Pelantikan KPPS, Ajak Semua Perangkat Netral dan Obyektif Untuk Pilkada Damai dan Kondusif
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember disebar di Beberapa Lokasi, Perluas Herd Immunity Masyarakat
    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres, Pantau Langsung Pemindahan Isoman Ke Isoter Serta Penggunaan Aplikasi Silacak
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember, Masyarakat Antusias Suntik Vaksin Dosis-2
    Koramil 0824/22 Balung Lakukan Pendampingan Tracing Oleh Tenaga Kesehatan
    Koramil 0824/04 Sukowono Bantu Lakukan Patroli Pengawasan Protokol Kesehatan

    Ikuti Kami